Sunday, January 13, 2013

BAB V Pengantar Elektro Teknik (Rangkaian DC)

1.  Berapakah Hambatan (R) pada Lampu jika tegangan sumber = 220V dan lampu pijar dengan 220V / 40Watt ?
2.   Jelaskan mengapa kebanyakan peralatan elektronik menggunakan sistem searah DC Jawab:
      Sistem kelistrikan DC ( direct current ) di indonesia kebanyakan digunakan dalam sistem tegangan rendah, secara khusus untuk peralatan elektronik seperti radio, Laptop, Handphone, dll. Karena distribusi energi listrik di Indonesia menggunakan sistem bolak balik, maka dibutuhkan penyearah untuk mengubahnya ke dalam sistem searah. Itulah sebabnya kebanyakan peralatan elektronika menggunakan adaptor.

3.    Tuliskan persamaan atau perumusan nilai maksimum suatu arus pada rangkaian DC !

4.
5.    Dimanakah biasanya arus DC dipakai?
     Jawab: Baterai, Accu, Senter


No comments:

Post a Comment